Langsung ke konten utama

Postingan

Apresiasi Luar Biasa, LGK Beri Penghargaan Kepada 17 Tokoh Lampung Berprestasi

Bandar Lampung | Dipenghujung tahun 2020, Lamban Gedung Kuning (LGK) memberikan piagam penghargaan kepada 17 orang tokoh dari berbagai kalangan dengan tema "Manusia Biasa Yang Luar Biasa" Kamis (31/12/2020). Dalam acara penghargaan tersebut dihadiri Gubernur Lampung, yang diwakili Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Lampung Drs. Sulpakar, MM., dan beberapa tamu undangan lainnya. Dalam sambutan Gubernur Lampung yang dibacakan oleh Sulpakar mengatakan, "Atas nama Pemerintah Provinsi Lampung memberikan apresiasi kepada Dewan Pembina Lamban Gedung Kuning (LGK) Irjen Pol. (Purn.) DR. H. Ike Edwin, SH., MH., MM., yang telah menginisiasi dalam pemberian penghargaan kepada beberapa tokoh dengan tema Manusia Biasa Yang Luar Biasa," ujar Gubernur Lampung. Disamping itu dalam sambutannya, Irjen Pol. (Purn.) DR. H. Ike Edwin (Dang Ike, sapaan) selaku Pembina LGK dan pencetus atau inisiator, sekaligus sebagai tuan rumah dalam acara pemberian penghargaan kepada beberapa tokoh terse

Polri Minta Masyarakat Waspadai Provokasi Jelang Pergantian Tahun Baru

  JAKARTA - Kepolisian Republik Indonesia (Polri) menghimbau masyarakat untuk mewaspadai dan tidak terprovokasi terhadap teror dan upaya mengadu domba menjelang pergantian tahun baru.  Kadiv Humas Polri Irjen Pol Argo Yuwono meminta masyarakat peka dan peduli pada lingkungan sekitar termasuk memperhatikan, serta mengenali tetangga samping rumah.  Argo juga mengingatkan peranan pengurus rukun warga (RW) dan rukun tetangga (RT) untuk bekerja maksimal mengenali warganya. Kemudian optimalisasi fungsi Bhabinkamtibmas, babinsa dan aparat kelurahan bisa mengidentifikasi warga sekitar. "Kami juga menghimbau masyarakat jangan mudah percaya kepada berita-berita yang bersifat negatif, berita bohong (hoaks) dan provokatif, serta jangan mudah diadu domba oleh kelompok-kelompok yang tidak bertanggung jawab," ujar Argo dalam keterangannya, Rabu (29/12/2020).  Di samping itu, Argo juga meminta masyarakat mewaspadai kemungkinan munculnya aksi teror selama perayaan malam pergantian Tahun Baru

Kebijakan OJK Menjaga Stabilitas Sektor Jasa Keuangan Tetap Terjaga Hingga Akhir Tahun

Jakarta -  28 Desember 2020. Otoritas Jasa Keuangan terus meningkatkan pengawasan dan pelaksanaan kebijakan yang telah dikeluarkan untuk menjaga stabilitas sektor jasa keuangan di tengah perlambatan perekonomian akibat dampak pandemi Covid-19. Sampai dengan data November 2020, stabilitas sistem keuangan masih dalam kondisi terjaga di tengah upaya OJK dalam mendukung kebijakan pemulihan ekonomi nasional yang terus dilakukan Pemerintah. Berbagai kebijakan dan instrumen pengawasan telah dikeluarkan OJK untuk mencegah dampak pandemi Covid-19 yang lebih luas terhadap perekonomian dan sektor keuangan, khususnya untuk membantu masyarakat, sektor informal, UMKM dan pelaku usaha, d iantaranya dengan kebijakan restrukturisasi kredit dan pembiayaan (leasing) yang diperpanjang hingga Maret 2022.  Hingga 30 November, total kredit restrukturisasi Covid-19 mencapai Rp951,2 triliun dari sekitar 7,53 juta debitur di perbankan yang terdiri dari 5,80 juta debitur UKM dengan nilai Rp382 triliun dan 1,73 j

Kabaharkam Polri Ungkap Temuan Bahan Peledak 16.375 Ton

Surabaya | Kepala Badan Pemeliharaan Keamanan (Kabaharkam) Polri, Komjen Pol. Agus Adrianto didampingi Kakorpolairud Baharkam Polri, Kapolda Jawa Timur, Dirpolair Kakorpolairud Baharkam Polri, dan Kasubdit Intel Korpolairud Baharkam Polri pimpin kegiatan Press Rilis pengungkapan tindak pidana bahan peledak rakitan 16,375 ton bom ikan, bertempat di Mako Dit. Polairud, Polda Jawa Timur. Senin 28/12/2020. Dalam kasus ini, tim gabungan dari Dirpolair Korpolairud Baharkam Polri (Tim Satgas Gakkum, Tim Opsnal Subdit Intelair, Tim Kapal Patroli KP Balam-40217, Tim Kapal Patroli KP Eider-3003) bersama dengan Polres Bangkalan dan Ditpolairud Polda Jawa Timur berhasil menindak dan mengungkap kasus perakitan bom ikan yang TKP-nya berada di wilayah Bangkalan Madura. Dari penindakan tersebut, petugas mengamankan seorang laki-laki sebagai tersangka berinisial MB 43 tahun dan barang bukti berupa bahan baku dan peralatan untuk merakit Bom ikan termasuk 0,28 gram narkotika jenis sabu-sabu yang dikons

Polda Lampung Adakan Rilis Akhir Tahun 2020

  Bandar Lampung | Wakil Kepala Polisi Daerah (Wakapolda) Lampung Brigjen Pol. Drs. Subiyanto melakukan Rilis akhir tahun 2020 di Graha Wiyono Siregar Mapolda Lampung. Senin, 28/12/2020. Dalam Rilis akhir tahun kali ini Polda Lampung mengekspos sebagian kecil barang bukti hasil kejahatan yang berhasil diamankan oleh Polda Lampung berupa Narkotika jenis ganja, pil ekstasi, sabu-sabu dan jenis kejahatan lainnya yakni potasium nitrat sebagai bahan pembuat bom ikan berikut sumbu peledak nya, dan satu unit senjata api rakitan. Ketika awak media menanyakan kasus kejahatan apa yang paling menonjol di tahun 2020 ini, "Menurut saya kasus yang paling menonjol di tahun 2020 ini adalah kasus peredaran narkoba, karena saat ini Narkoba ini bukan hanya ada di daerah perkotaan, tetapi sudah merambah ke tingkat pedesaan , "ungkap Wakapolda. Kasus kejahatan lainnya kuras, curas dan curanmor juga masih cukup tinggi, namun Polda Lampung telah membentuk tim khusus untuk kasus tersebut seperti Tek

Polda Lampung Gelar Rilis Akhir Tahun 2020

Bandar Lampung | Wakil Kepala Polisi Daerah (Wakapolda) Lampung Brigjen Pol. Drs. Subiyanto melakukan Rilis akhir tahun 2020 di Graha Wiyono Siregar Mapolda Lampung. Senin, 28/12/2020. Dalam Rilis akhir tahun kali ini Polda Lampung mengekspos sebagian kecil barang bukti hasil kejahatan yang berhasil diamankan oleh jajaran Polda Lampung berupa Narkotika jenis ganja, pil ekstasi, sabu-sabu dan jenis kejahatan lainnya yakni potasium nitrat sebagai bahan pembuat bom ikan berikut sumbu peledak nya, dan satu unit senjata api rakitan. Ketika awak media menanyakan kasus kejahatan apa yang paling menonjol di tahun 2020 ini, "Menurut saya kasus yang paling menonjol di tahun 2020 ini adalah kasus peredaran narkoba, karena saat ini Narkoba ini bukan hanya ada di daerah perkotaan, akan tetapi sudah merambah ke tingkat pedesaan," ungkap Wakapolda. Adapun kasus kejahatan lainnya seperti curat, curas dan curanmor juga masih cukup tinggi, namun Polda Lampung telah membentuk tim khusus untuk

Brimob Lampung Laksanakan Tes Psikologi Pagi, Bagi Personil Yang Akan Memegang Senpi Dinas

Bandar Lampung - Sebanyak 200 personel Sat Brimob Polda Lampung mengikuti tes psikologi sebagai syarat kelayakan untuk penggunaan senjata api (senpi) organik Polri. Tes psikologi dilaksanakan Lapangan Tembak Multifungsi Adhi Pradana Mako Sat Brimob bekerja sama dengan tim dari Bagian Psikologi Biro SDM Polda Lampung, Senin, 28 Desember 2020. Dansat Brimob KBP Donyar Kusumadji,S.IK. Berpesen Kepada Personil yang melaksanakan Tes Psikologi Saya berharap seluruh peserta mengerjaan soal yang diberikan tim dengan maksimal Karena Tes psikologi dilaksanakan sebagai persyaratan personel Polri dalam penggunaan senjata api dinas. Hasil tes akan menentukan apakah personel tersebut layak sebagai pemegang senpi atau tidak, Sehingga seluruhnya dapat lulus tes dan layak direkomendasikan sebagai pemegang senpi organik Polri untuk mendukung pelaksanaan tugas,” ungkapnya. Menurut keterangan Kasi Kesjas Sat Brimob Iptu Minan, para  peserta tes psikologi terdiri dari Perwira maupun Bintara. Test psikolog