Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label Baksos

DIREKTORAT POLAIRUD POLDA LAMPUNG PEDULI KEBERSIHAN

Bandar Lampung | Dalam Rangka Memperingati Hari Ulang Tahun Polairud Ke 70  Direktorat Polairud Polda Lampung ,Kamis 19/11/2020 Melaksanakan Kegiatan Bersih Pantai yang dilaksanakan di TPI Lempasing. Direktur Polairud Polda Lampung  Memimpin Langsung Apel Peduli Sampah di Halaman Kantor UPTD Perikanan Provinsi Lampung di TPI Lempasing yg di ikuti Oleh Pejabat Utama Polairud Polda Lampung, Ka UPTD, TNI, Tokoh Masyarakat, Masyarakat Nelayan,BKO Kapat Patroli Mabes serta Seluruh Personil Polairud Polda Lampung. Direktur Polairud Polda Lampung, dalam Sambutannya Menyampaikan dalam kegiatan bersih Pantai agar tetap melaksanakan Protokol Kesehatan  Mencuci Tangan, Menggunakan Masker dan menggunakan sarung tangan serta ucapan Terima Kasih kepada Instansi Terkait yg ikut dalam kegiatan Bersih Pantai dan tetap bersinergi. Selanjutnya KOMBES POL SISMULYONO.,S.H.,M.H, Memberikan Secara Simbolis Peralatan Untuk bersih Pantai Kepada Perwakilan dari Masyarakat , TNI, Personil Polairud Berupa Sapu Li

Pengurus Desa Keluhkan Ketidak Transparanan Kades Pulau Legundi Soal Anggaran Dana Desa

  Pesawaran | Diduga tidak ada transparansi anggaran keuangan Desa Pulau Legundi, Kecamatan Punduh Pidada, Kabupaten Pesawaran, sehingga pembangunan di desa tersebut terkesan asal jadi. Berdasarkan keterangan beberapa orang masyarakat desa pulau Legundi yang namanya tidak mau di sebutkan kepada media, bahwa anggaran keuangan desa pulau Legundi yang berasal dari Dana Desa (DD) pengelolaannya tidak berdasarkan perencanaan yang matang dan terkesan di monopoli oleh kepala desa tanpa melibatkan perangkat desa yang lainnya. Hal tersebut menurut salah satu warga masyarakat yang namanya minta dirahasiakan, terlihat dari tidak difungsikannya Bendahara Desa, maupun lembaga desa yang lainnya seperti Badan Perwakilan Desa (BPD) dan Pengurus BumDes. Masih menurut warga masyarakat tersebut, Bendahara Desa hanya berfungsi saat pencairan dana desa tersebut di Bank yang telah ditunjuk pemerintah untuk menyalurkan bantuan Dana Desa, setelah itu yang memegang dan mengelola uang tersebut adalah kepala de

Tim Kadafi Berbagi Sembako ke Masyarakat Lampung

Bandar Lampung |  Tim KDV Center kembali membagikan paket sembako kepada warga desa yang terdampak Covid-19 di Kabupaten Pesawaran, Provinsi Lampung, Selasa 5 Mei 2020. Pembagian paket sembako dilakukan di halaman Masjid Amnan Desa Kresnowidodo, Kecamatan Tegineneng, Pesawaran kepada para buruh tani, petani dengan lahan pas-pasan, ibu yatim tanpa tulang punggung keluarga, serta masyarakat lainnya yang sangat membutuhkan. Hadir dalam pembagian sembako tersebut Camat Tegieneng Syahrudin dan Tim Kesehatan dari Puskesmas Trimulyo untuk memastikan bahwa pembagian sesuai dengan protokol kesehatan yang ditetapkan pemerintah seperti memakai masker dan jaga jarak antrian, cuci tangan, dan cek suhu tubuh sebelum menerima sembako. Munir Abdul Haris, selaku Koordinator Tim KDV Center menyampaikan bahwa Bupati Pewaran Dendy Ramadhona mengucapkan terima kasih kepada Anggota DPR RI FPKB Muhammad Kadafi yang telah membantu masyarakat Pesawaran. “Terima kasih kepada Bapak Kadafi yang sudah peduli denga

KPK Awasi Penggunaan Dana Penanganan Covid-19 di Lampung

Video Conference Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memastikan akan mengawasi penggunaan dana penanganan pandemik Corona Disease Virus (Covid-19) di wilayah Lampung mengingat besarnya anggaran yang dialokasikan pemda.  Jakarta, 6 Mei 2020 Demikian disampaikan Koordinator Wilayah IV KPK Nana Mulyana dalam rapat koordinasi yang dilakukan secara daring melalui telekonferensi dengan seluruh Sekda, Inspektorat dan pejabat pemerintah daerah terkait di seluruh Provinsi Lampung serta Kepala BPKP Perwakilan.  “Pengadaan untuk penanganan masalah kesehatan di Prov. Lampung menjadi salah satu fokus KPK mengingat 82% dari Rp246 Miliar anggaran penanganan Covid di Provinsi Lampung ditujukan untuk penanganan masalah kesehatan,” ujar Nana. KPK, tambah Nana, juga meminta Pemerintah Provinsi Lampung menyampaikan secara terbuka sumbangan yang diterima dari berbagai pihak ke dalam situs sehingga publik dapat mengakses informasi tersebut. Lebih lanjut Nana menyampaikan bahwa KPK berkomitmen untuk mendampin