Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label lantas

Patroli Blue Light Evakuasi Seorang Ibu dan 2 Anaknya Yang Berjalan Dibahu Jalan Tol Km 114 Jalur B

Pesawaran | Pukul 16.11 WIB saat Induk 03 Tol Bakter melaksanakan Patroli Blue Light di Jalur Jalan Tol Trans Sumatera Km 114 Jalur B, cuaca hujan deras melihat seseorang yang sedang berjalan di bahu jalan Tol Km 114 B, mengarah kearah selatan, karna hujan deras, pandangan terbatas dan tidak jelas, dan Induk 03 menghimbau menggunakan public address untuk pengguna jalan agar keluar jalan Tol sebab dapat membahayakan pengguna jalan Tol lainnya dan dapat mengakibatkan lakalantas. Sabtu, 26/12/2020. Pada saat Patroli B lue Light mendekati, ternyata ditemukan seseorang ibu Marpuah Sari (31) dan kedua anaknya Rafli Sahnurahman (11) dan Shila Ramadhani (9) yang berjalan sambil menangis serta kedinginan akibat hujan yang cukup deras. Dihampiri dan mengatakan ia melarikan diri usai bertengkar dengan suaminya (Yusuf Naflalia, 27 tahun) akan pergi menuju Jakarta. Lalu Induk 03 Tol Bakter dengan jumlah 3 personel membantu dan mengevakuasi ketiga orang tersebut dan menaikkan ketiga orang terseb

Kasatlantas Polres Pesawaran Tinjau Pos PAM

Pesawaran | Kepala Satuan Lalulintas Polres pesawaran AKP I Wayan Budiarta meninjau pos pengamanan Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2020 dengan sandi Operasi Lilin Krakatau 2020 di simpang Mutun, Pesawaran. Rabu, 23/12/2020. Dalam peninjauan tersebut AKP I Wayan melihat langsung kesiapan sarana dan prasarana serta Personil Polri yang bertugas di pos pengamanan simpang Mutun, Pesawaran tersebut. Ketika media menanyakan tentang kesiapan Pos PAM yang ada di wilayah hukum Polres Pesawaran khususnya yang berada di simpang Mutun, AKP Wayan mengatakan, "Pada prinsipnya Personil Polri siap untuk melakukan pengamanan Natal dan Tahun Baru (Nataru) Tahun 2020 ini," jelasnya. Selain itu, menurut pantauan media arus lalulintas yang berada diseputaran simpang Mutun sampai hari ketiga setelah dimulainya Operasi Lilin Krakatau Tahun 2020 ini masih berjalan dengan lancar dan normal. Kemudian dalam perbedaan pengamanan Natal dan Tahun Baru 2020 ini dengan tahun-tahun sebelumnya AKP I Way

Aplikasi SIGER BERJAYA Juga Bisa Mengedukasi Wisatawan Tentang Pencegahan Covid-19

Bandar Lampung - Rencana peluncuran aplikasi SIGER BERJAYA (Polisi Sigap dan Sadar Pariwisata),  yang digagas oleh Dirlantas Polda Lampung Kombes Pol Donny Sabardi H Damanik, bekerjasama dengan Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Provinsi Lampung, dinilai merupakan terobosan baru untuk meningkatkan kunjungan wisata tapi tetap mematuhi protokol kesehatan di musim pandemi Covid-19. Aplikasi SIGER BERJAYA ini, tidak hanya menjadi panduan para wisatawan dan menentukan tempat wisata, tapi aplikasi ini juga memberi edukasi terkait pencegahan penularan Covid-19. Kombes Pol Donny Sabardi, menyampaikan, bahwa kasus positif Covid-19 di Provinsi Lampung cenderung mengalami peningkatan. "Oleh karena itu, menghadapi libur panjang Hari Raya Natal dan tahun baru 2021, penerapan protokol kesehatan di tempat wisata menjadi hal yang wajib. Karenanya melalui aplikasi Si SIGER BERJAYA dimana memuat berbagai tempat wisata di Lampung, dalam aplikasi ini juga memberi edukasi atau informasi masalah Covi