Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label pilkada

146 Personil Polri dan 30 Personil TNI Siaga Amankan Rapat Pleno Terbuka KPUD Way Kanan

  Way Kanan –  Polres Way Kanan melakukan pengamanan rapat pleno terbuka (Rekapitulasi dan penetapan Hasil penghitungan suara tingkat Kabupaten pada Pilkada Kabupaten Way Kanan Tahun 2020) bertempat di Komisi Pemilihan Umum (KPU) Way Kanan. Selasa (15/12/2020) Hadir dalam kegiatan Kapolres Way Kanan AKBP Binsar Manurung, PJU Polres Way Kanan, Pasi Ops Kodim 0427 Kapten Inf  Suwito, Danramil 427-03/ Blambangan Umpu Kapten A.rm Yana Mulyana, personil TNI dari Kodim 0427 /WK dan Polres Way Kanan. Kabagops Polres Way Kanan Kompol Suharjono memimpin apel personel  gabungan TNI Polri untuk memberikan arahan dan persiapan pengamanan rapat pleno terbuka rekapitulasi dan Penetapan Hasil penghitungan suara tingkat Kabupaten untuk mengantisipasi terhadap setiap kemungkinan yang terjadi sebagai gangguan kamtibmas agar dapat berjalan dengan kondusif dan lancar. Kapolres Way Kanan menjelaskan sebanyak 146 personel Polres Way Kanan dan jajaran dengan  dibantu 30 personel Kodim 0427 WK dikerahkan unt

Patroli Brimob Lampung Tengah Ciptakan Kondisi Aman Selama Pilkada

Lampung Tengah - Danki 1B Pelopor Sat Brimob Polda Lampung Iptu Julianto Wisnu M. SI.Kom., mendampingi Kapolres Lampung Tengah AKBP Popon Ardiyanto Sunggoro S.H ., S.I.K. melaksanakan patroli sambang kepada tokoh masyarakat dalam rangka cipta kondisi dengan himbauan kamtibmas di lokasi tempat penyelenggaran dan pengawasan Pilkada serta himbauan protokol kesehatan. Kamis (10/12/2020). Dalam situasi saat ini di lokasi tempat penyelenggaran Pilkada pandemi covid-19 belum berakhir, Polres Lampung Tengah Di BackUp Satuan Brimob Kompi 1B Pelopor Sat Brimob Polda Lampung terus melakukan penggalangan serta himbauan kamtibmas agar proses demokrasi Pilkada serentak 2020 berjala lancar dan aman , Kapolres Lampung tengah selalu menghimbau kepada masyarakat untuk mematuhi protokol kesehatan demi memutus mata rantai penyebaran virus Covid 19.. Terkait pemetaan wilayah rawan pilkada mulai dari kabupaten hingga kecamatan, sudah diantisipasi penyelenggaranya. Polri dan TNI Selalu waspada dan siap tida

Kapolda Lampung Bersama Forkopimda Prov. Lampung Meninjau Langsung ke 4 Tempat TPS di Bandar Lampung

  Bandar Lampung | Dalam rangka Pilkada Serentak tahun 2020 di wilayah Lampung Kapolda Lampung Irjend Purwadi Arianto, SIK., M.Si., bersama Forkopimda Prov. Lampung meninjau langsung ke 4 tempat Pemungutan Suara (TPS) di Bandar Lampung, pada Rabu (9/12/2020) pukul 09.00 WIB. Kapolda meninjau langsung TPS 13 yang berada di Citra Garden Teluk Betung, TPS 001 dan 002 bertempat di SMP Xaverius Pasar gintung dan terakhir di TPS 004 bertempat di MTS N 1 Pahoman, Bandar Lampung. Kapolda Lampung mengungkapkan bahwa tugas pengamanan Pilkada Serentak tahun 2020 ini untuk menciptakan situasi yang aman dan kondusif pada saat pencoblosan suara sampai dengan penghitungan suara dan tidak lupa juga Patuhi Protokol kesehatan Covid 19. Selama pelaksanaan Pilkada tetap mengunakan masker, cuci tangan dengan sabun dan jaga jarak. Hadir dalam kegiatan tersebut Sekda Provinsi Lampung Fahrizal Darminto. Kapolda Lampung Irjen Pol Purwadi Arianto. Kabinda Lampung Brigjen TNI Ign. Wahyu Hadi Prasetyo. Danbrigif

Brimob Lampung Back Up Polres Mesuji Amankan Sidang Paripurna Pemilihan Wakil Bupati Mesuji

  Lampung7news - Mesuji | 1 SSK Personil Brimob Batalyon B Pelopor Satbrimob Polda Lampung bergeser menuju Polres Mesuji Lampung dalam rangka pengamanan Sidang Paripurna Pemilihan Wakil Bupati Mesujidi Gedung DPRD Kabupaten Mesuji amankan aksi unjuk rasa yang akan dilaksanakan 16 November s/d 17 November 2020, Senin 11/16. AKP Jaelani memimpin personel brimob yang akan bergeser ke Mesuji melaksanakan pengamanan, pergeseran pasukan ini dilandasi atas permintaan Kapolres Mesuji untuk memback up wilayah Polres Mesuji dalam mengantisipsi ganguan kamtibmas. AKP Jaelani menerangkan, pengamanan ini dilaksanakan guna menghindari hal-hal yang tidak diinginkan, sehingga sidang paripurna berjalan dengan lancar dan kondusif. Menurut Dansat Brimob Polda Lampung KBP Donyar Kusumadji, S.IK Pergeseran pasukan Back Up Polres Mesuji, guna membantu mengamankan kegiatan Pengamanan agar dapat terlaksana dengan baik dan lancar. Brimob Lampung akan berperan aktif dalam memelihara kamtibmas dan menangulangi

Pilkada Damai, Tim Polda Lampung Silaturrahmi dengan Para Timses Paslon Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Lampung Timur

Bersama Ir. H. Yandri Nasir (Ketua Tim Pemenangan Yusran Amirullah, SE - Dr. R. Benny Kisworo) Lampung Timur - Dalam menciptakan situasi yang aman, damai dan sehat pada pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak tahun 2020, Polda Lampung selaku pengemban fungsi Kamtibmas lakukan silaturahmi kepada para Tim Sukses (Timses) Calon Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Lampung Timur. Kompol Yusvin Argunan bersama Ali Johan arif, SE, MSi., Ketua Tim Pemenangan Zaiful Bokhari-Sudibyo. Kompol Yusvin Argunan menjelaskan, silaturahmi dengan Timses Calon Bupati dan Wakil Bupati  Kabupaten Lampung Timur tersebut dilaksanakan dalam rangka mengajak seluruh Timses pasangan calon untuk tetap mematuhi protokol kesehatan saat pelaksanaan Pilkada tahun 2020, sebagaimana Maklumat Kapolri Nomor 3 Tahun 2020 tentang kepatuhan protokol kesehatan dalam pelaksanaan Pilkada tahun 2020. Serta menghimbau agar bersama-sama menciptakan situasi aman dan kondusif selama tahapan Pilkada. Ir. H. Yandri Nadzir