Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label Pulau Legundi

Diduga Kuat Kades Pulau Legundi Tilep Dana Desa Hingga Ratusan Juta Rupiah

Pesawaran -  Kepala Desa Pulau Legundi, Kecamatan Punduh Pidada, A. Zulchoidir diduga kuat menggelapkan Dana Desa (DD) dan Anggaran Dana Desa (ADD) tahun 2018-2019 sampai 2020. Dugaan tersebut dilihat dari ada beberapa item kegiatan belanja yang tidak dilakukan alias fiktif, selama 3 tahun berturut-turut, padahal sudah masuk dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APBDes). Hal itu diperkuat dengan adanya pernyataan dari beberapa Tenaga Kesehatan kepada awak media beberapa waktu yang lalu, untuk menanyakan Dana Desa untuk kesehatan kemana saja. "Memang bapak sudah tanya dana desa buat kesehatan kemana saja? a tau tidak menanyakan ada tidak dana desa itu untuk kesehatan?" kata salah satu Nakes Punduh Pidada yang identitasnya dirahasiakan.  Sementara menurut data yang ada pada redaksi bahwa untuk Anggaran Kesehatan dari DD tahun anggaran 2020 saja nilainya sangat Fantastis yakni Rp.34.200.000,00 Dan ketika media mencoba mengkonfirmasi kepada salah satu Tenaga Kesehatan di P

APBDES PULAU LEGUNDI KECAMATAN PUNDUH PIDADA TA 2020 DIDUGA BANYAK KEJANGGALAN

 Pesawaran -   Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa Pulau Legundi, Kecamatan Punduh Pidada, Kabupaten Pesawaran Tahun Anggaran 2020 Yang tercatat Rp. 2.100.882.062 d iduga sarat dengan penyimpangan. Hal tersebut dapat dilihat dari beberapa pos pengeluaran atau Belanja Desa yang tidak sesuai dengan Realisasi di lapangan, dimana dalam pengeluarannya cukup besar, tetapi kegiatannya tidak diduga ada alias fiktif. Berdasarkan penelusuran dan keterangan dari beberapa masyarakat Pulau Legundi yang namanya tidak mau dipublikasikan, ada beberapa jenis kegiatan yang tertera didalam APBDES tersebut yang anggarannya lumayan banyak, tetapi kegiatannya tidak pernah ada dalam anggaran tahun 2020 yang lalu. Bahkan menurut salah satu masyarakat tersebut, untuk pembangunan fisik berupa infrastruktur jalan yang menghubungkan Dusun Keramat dengan Dusun Labuhan Agung, Pembangunannya belum 100% dan Pembangunan tersebut akan terselesaikan pada tahun anggaran 2021. Sementara ADD Tahun 2021 Tahap I sudah dicai